Kemacetan panjang terjadi di Jalan Pantura Demak menuju Semarang pada Rabu (22/10) malam. Sejumlah pengendara bahkan tak bisa bergerak hingga 8 jam lamanya.
DPR RI menerima tuntutan rakyat '17+8' yang viral. PKB apresiasi audiensi dan dorong reformasi, keadilan, serta penanganan demonstrasi yang lebih humanis.
Partai Demokrat mendesak DPR untuk lebih terbuka terhadap aspirasi masyarakat setelah penyerahan tuntutan rakyat '17+8'. Dialog dan responsifitas jadi kunci.
Jonathan Frizzy divonis 8 bulan penjara oleh PN Tangerang terkait ke vape mengandung Etomidate. Vonis ini lebih ringan dari tuntutan 1 tahun penjara dari JPU.
Helikopter BK117-D3 yang jatuh di Tanah Bumbu, Kalimantan Selatan ditemukan pada Rabu (3/9/2025). Jasad delapan korban sudah dievakuasi dan akan diidentifikasi.