Momen rapat Komisi III DPR dengan Kapolri terkait kasus Ferdy Sambo mendadak jadi ajang adu pantun. Pantun itu disampaikan oleh sejumlah anggota Komisi III.
Arteria menyinggung soal perlakuan terhadap 'anak-anak istimewa'. Perlakuan yang dimaksud Arteria adalah mulai kesempatan sekolah hingga jabatan strategis.
Anggota DPR Arteria Dahlan meminta Siber Bareskrim Polri menyusuri diagram 'kerajaan' Ferdy Sambo dan diagram yang memunculkan nama Kabareskrim Komjen Agus.
Anggota Komisi III DPR Fraksi PDIP Arteria Dahlan menyampaikan kegeramannya lantaran kasus pembunuhan Brigadir Yosua Hutabarat saat ini ditarik ke berbagai isu.
Momen panas melibatkan Wakil Ketua Komisi III DPR F-Golkar Adies Kadir dan dua anggota Komisi III DPR F-PKB, Cucun Ahmad Syamsurijal dan Dipo Nusantara.
Sudah ada 97 personil yang diperiksa terkait kasus pembunuhan Brigadir J. Kapolri Jenderal Listyo Sigit Prabowo juga mengungkap fakta lainnya. Apa itu?