Kebun teh di Kampung Gambung, ditanam sejak 1873, kini menjadi tempat edukasi. Pohon teh berusia 117 tahun ini masih dirawat untuk melestarikan warisan.
Kepulauan Mentawai, Sumatera Barat adalah satu spot favorit turis lokal maupun mancanegara. Banyak turis singgah untuk bermain dengan ombak, alias berselancar.
Gili Balu adalah sebutan untuk gugusan pulau kecil di Kabupaten Sumbawa Barat, NTB. Pulau-pulau kecilnya yang tak kalah indah dengan gili-gili di Pulau Lombok.