Nadiem Makarim tak lagi dibela Pengacara Hotman Paris dalam kasus dugaan korupsi pengadaan laptop Chromebook. Nadiem dan Hotman Paris sudah pisah jalan.
Sekda Banyuasin Erwin Ibrahim membuka pelatihan Latsar CPNS, menekankan pentingnya profesionalisme dan akhlak ASN untuk pelayanan masyarakat yang lebih baik.
Paparan cesium-137 diduga ada di kawasan industri Cikande sejak Agustus 2021. Meski berasal dari limbah pabrik, cemaran tertinggi justru di permukiman warga.
Pemerintah Trenggalek memperketat syarat pernikahan guna mencegah angka perkawinan anak. Hasilnya selama lima tahun terakhir jumlahnya terus mengalami penurunan