Sabrina Chairunnisa mendukung campaign perhiasan Wanda Ponika yang melibatkan desainer Tex Saverio. 100% hasil penjualan akan didonasikan untuk anak-anak NTT.
Lukisan "The Dream" karya Frida Kahlo akan dilelang dengan harga diprediksi hingga Rp 1 triliun. Karya ini jadi lukisan termahal Kahlo yang pernah dilelang.
Undiksha dan UPMI Bali tingkatkan kapasitas perajin lukisan kaca di Desa Nagasepaha melalui program pengabdian, memperkuat warisan budaya dan ekonomi lokal.
Nilai realisasi investasi di Jawa Tengah (Jateng) selama 2025 mencapai Rp 88,50 triliun. Nilai tersebut merupakan yang tertinggi selama 10 tahun terakhir.
Indonesian Contemporary Art and Design kembali digelar tahun ini. Kali ini disenggarakan di Hotel Grandkemang, Jakarta Selatan sampai tanggal 9 November 2025.