detikNews
WNA Diduga Hipnotis-Curi Uang Kasir Warung Seafood di Jaksel, Polisi Telusuri
Beredar video empat WNA diduga mencuri uang kasir di warung seafood di kawasan Jakarta Selatan (Jaksel). Mereka diduga mencuri dengan modus menghipnotis kasir.
17 jam yang lalu