detikSumut
Alasan Gubsu Bobby Lantik Togap Jadi Sekda Sumut Jelang Pensiun
Gubernur Sumut Bobby Nasution melantik Togap Simangunsong sebagai Sekda. Meski mendekati pensiun, Togap dipilih karena pengalaman dan profesionalismenya.
Selasa, 15 Jul 2025 20:51 WIB