detikSumut
Peras Mandor Proyek Modus Uang Keamanan, Preman di Medan Ditangkap
Pria bernama Ronald Ferry Sitohang alias Baron (51) memeras dan mengancam mandor proyek di Medan, Sumut dengan modus uang keamanan. Kini ia telah ditangkap.
15 menit yang lalu







































