Banyak orang memilih minum kopi saat cuaca panas. Jika umumnya kopi yang dipilih adalah cold brew, rupanya banyak varian kopi lain yang tak kalah menyegarkan.
Google Doodle hari ini secara khusus merayakan minuman yang telah jadi bagian tak terpisahkan dari gaya hidup modern masyarakat Indonesia: Kopi Susu Gula Aren.
Kalsium tidak hanya didapat dari asupan susu dan produk olahannya, tapi juga sumber makanan nabati berikut. Ada sari kedelai hingga tahu sebagai andalan.
Sekitar 60 persen tubuh manusia terdiri dari air yang bertugas menjaga organ bekerja dengan baik. Lantas, apa yang terjadi jika kurang minum air putih?
Tahu, makanan merakyat yang kaya sejarah, diperingati setiap 26 Juli sebagai Hari Tahu Sedunia. Temukan asal-usul dan fakta menarik tentang tahu di sini!