Massa juga menggelar aksi di depan gedung Mabes Polri. Mereka melakukan salat gaib untuk Affan Kurniawan yang tewas dilindas rantis Brimob hingga membakar ban.
Massa driver ojek online salat gaib untuk Affan di Markas Brimob Batalyon C Pelopor Solo. Driver Affan tewas dilindas kendaraan taktis Brimob di Jakarta.
Massa Aksi dari Partai Buruh dan Koalisi Serikat Pekerja (KSP-PB) menggelar aksi di depan Gedung Perserikatan Bangsa-Bangsa, Jakarta Pusat pada Jumat (20/6).
Seorang sopir truk sampah milik Dinas Kebersihan Kota Ternate terluka setelah dikeroyok. Dia dipukuli lantaran nyaris menabrak warga yang melaksanakan salat Id.
Massa aksi 411 bertahan di kawasan Patung Kuda meski tidak jadi ke Istana Merdeka. Mereka menunaikan salat asar berjemaah dengan diimami menantu Habib Rizieq.
Viral seorang pria ketakutan saat hendak diamankan usai kepergok mencuri sepeda motor di Medan. Pelaku menyelamatkan diri dengan cara memeluk kaki ASN wanita.