detikBali
Pemprov NTB Tanggapi Penahanan Karo Ekonomi Terkait Korupsi Masker
Pemprov NTB pertimbangkan bantuan hukum untuk Kepala Biro Ekonomi Wirayaja Kusuma yang ditahan atas kasus korupsi masker COVID-19. Proses hukum dihormati.
Senin, 14 Jul 2025 17:20 WIB