Kejadian pencurian tabung LPG 3 kilogram (kg) terjadi di Jalan Cumi-cumi Raya, Bandarharjo, Semarang. Pelaku sempat dihajar massa namun berhasil kabur.
Polsek Depok Timur menangkap dua pelaku pencurian motor di mal. Pelaku memanfaatkan kelengahan korban dan merupakan residivis. Kerugian mencapai Rp 22 juta.