detikSulsel
Curi Emas Majikan, Wanita di Makassar Buat Laporan Palsu Dirampok-Diperkosa
Wanita 16 tahun di Makassar melapor pemerkosaan dan perampokan, namun ternyata memalsukan laporan untuk menutupi pencurian emas majikannya.
Rabu, 11 Sep 2024 17:30 WIB