detikNews
Kandas Hubungan 20 Tahun Jokowi dan PDIP Berujung Pemecatan
Bersama PDIP, Jokowi meniti karier politiknya hingga menjadi Presiden. Berlangsung hampir 20 tahun, hubungan Jokowi dan PDIP kandas dengan keputusan pemecatan.
Sabtu, 28 Des 2024 13:40 WIB