detikNews
Kejar-Amankan Penjambret Rp 300 Juta di Depok, 2 Warga Dapat Penghargaan
Polisi memberi penghargaan kepada dua orang warga yang menggagalkan aksi penjambretan Rp 300 juta di Bojongsari, Depok, Jawa Barat.
Selasa, 22 Jul 2025 15:27 WIB