Wakil Ketua Komisi II DPR Dede Yusuf menanggapi kunjungan perdana Prabowo ke IKN, menilai ini sebagai langkah serius dalam menyelesaikan legacy pembangunan.
Komisi II DPR menilai kunjungan perdana Presiden Prabowo ke IKN menjawab spekulasi proyek mubazir. Kunjungan ini menunjukkan komitmen pemerintah terhadap IKN.