detikNews
Densus 88 Tangkap 4 Terduga Teroris Pendukung ISIS di Sumbar-Sumut
Detasemen Khusus (Densus) 88 Antiteror Polri menangkap empat orang terduga teroris di Sumatera Barat (Sumbar) dan Sumatera Utara (Sumut).
Selasa, 07 Okt 2025 13:17 WIB