detikJatim
Khofifah Respons Cepat Perbaikan Irigasi Pascabanjir Situbondo
Gubernur Khofifah tangani pascabanjir Situbondo dengan perbaikan irigasi. Upaya ini untuk pulihkan 1.336 hektare lahan pertanian dan mitigasi banjir.
6 jam yang lalu







































