detikNews
2 Tersangka Penculik Bilqis Sudah 10 Kali Jual Bayi-Anak Via TikTok-WA
Polda Sulawesi Selatan mengungkap bahwa Bilqis (4) tiga kali dijual. Dua dari 4 tersangka ternyata sudah 10 kali menjual bayi dan anak di media sosial.
56 menit yang lalu







































