detikSumbagsel
Ketua-Bendahara Forum Kades Lahat Divonis 1 Tahun Penjara dalam Kasus OTT
Ketua dan Bendahara Forum Kades se-Kabupaten Lahat dinyatakan bersalah dalam perkara OTT. Atas perbuatannya, mereka divonis satu tahun penjara.
Senin, 26 Jan 2026 18:20 WIB







































