Repan (16), warga Baduy yang menjadi korban begal di Jakpus, ternyara cucu dari pimpinan adat atau Puun Baduy Dalam. Mereka meminta pelaku segera ditangkap.
Seorang pemuda Baduy jadi korban pembegalan di Jakarta dan mengaku sempat terlambat mendapat perawatan. Kemenkes berjanji perbaiki sistem administrasi.