Pemerintah memastikan tidak akan melakukan impor beras, gula, dan jagung pada 2026. Stok dalam negeri dinilai cukup untuk memenuhi kebutuhan masyarakat.
Pernikahan selebgram Na Daehoon dan Julia Prastini berakhir. Pengadilan Agama Jakarta Selatan memutus cerai secara verstek, hak asuh anak dipegang Na Daehoon.
Kejari Lombok Timur menetapkan empat tersangka dalam kasus korupsi pengadaan peralatan TIK, merugikan negara Rp 9,27 miliar. Proses penyidikan terus berlanjut.