Penyaluran Solar ke Aceh meningkat 20% pascabencana, mencapai 5.400 kiloliter. Pertamina Patra Niaga pastikan kelistrikan dan dukungan sosial bagi masyarakat.
Polisi menangkap terduga pelaku pembunuhan pasangan suami istri di Aceh. Pelaku RF diduga berusaha mencuri dan menghabisi nyawa korban karena ketahuan.
Mendagri memastikan stok beras aman untuk daerah bencana di Sumatera hingga 6 bulan. Ia juga menekankan pentingnya distribusi dan bantuan untuk masyarakat.
10 lembaga pendidikan di bawah Kemenag di Aceh hanyut dan roboh akibat bencana. Proses belajar mengajar tetap dilakukan meski lokasinya dipindahkan tempat lain.
Kegiatan ini mendapat apresiasi dari pihak sekolah. Kepala SMP Negeri 2 Langsa, Abdul Muthalib, menyampaikan rasa terima kasihnya atas kepedulian Polri.