Sepakbola
Jay Idzes ke Final Playoff, Indonesia Berpeluang Tambah Wakil di Serie A
Jay Idzes dkk ke final play-off Serie B, usai Venezia mengalahkan Palermo di semifinal. Indonesia berpeluang menambah wakilnya di pentas Serie A musim depan.
Sabtu, 25 Mei 2024 09:30 WIB