detikSumut
Aksi 5 Pria Masukkan Sabu ke Anus demi Kelabui Petugas di Kualanamu
Lima calon penumpang Bandara Kualanamu, Kabupaten Deli Serdang, Sumatera Utara (Sumut) ditangkap usai kedapatan hendak menyelundupkan sabu-sabu.
Rabu, 03 Apr 2024 07:30 WIB