detikSport
Hasil Hong Kong Open 2023: Gregoria Melaju ke Perempatfinal
Tunggal putri Indonesia Gregoria Mariska Tunjung maju ke perempatfinal Hong Kong Open 2023 usai mengalahkan pemain Singapura Yeo Jia Min 21-11, 21-18.
Kamis, 14 Sep 2023 09:27 WIB