detikNews
Bawa Pedang, Pria Serang Warga dan Polisi di London
Aksi penyerangan terjadi di London, Inggris, dengan menargetkan warga dan polisi. Seorang pria bersenjata pedang telah ditangkap terkait penyerangan itu.
Selasa, 30 Apr 2024 17:42 WIB