detikOto
Kisah Pendiri Toyota Bikin Mobil, Dulunya Pelajari 'Jeroan' Chevrolet
Toyota kini sudah menjadi salah satu raksasa otomotif dunia. Tapi siapa sangka sebelum jadi raksasa sekarang, Toyota belajar dari 'jeroan' mesin Chevrolet.
Selasa, 31 Okt 2023 18:34 WIB