Video mobil ambulans dinarasikan ditolak saat hendak isi BBM jenis Pertalite viral di media sosial (medsos). Ambulans itu disebut-sebut sedang membawa jenazah.
Dewas KPK memanggil dua pimpinan KPK untuk diperiksa terkait laporan dugaan pelanggaran etik Ketua KPK Firli dengan mantan Mentan Syahrul Yasin Limpo (SYL).