detikFood
Cokelat Natal Buatan Laila di Kudus Dipasarkan ke Jakarta hingga NTT
Cokelat jadi salah satu camilan Natal favorit. Di Kudus, ada muslim penjual cokelat Natal yang kebanjiran pesanan tahun ini.
Jumat, 25 Des 2020 14:00 WIB