OJK bilang stabilitas sektor jasa keuangan Indonesia terjaga di tengah ketidakpastian global. Sektor perbankan dan pasar modal tetap positif meski ada tekanan.
Menteri UMKM Maman Abdurrahman memuji dukungan Menteri Keuangan Purbaya dalam memberantas barang impor ilegal. Ia soroti lemahnya pengawasan di Bea Cukai.
Filipina akan menyelidiki sumber pengiriman kontainer berisi bubuk seng yang terkontaminasi bahan radioaktif, yang sempat berdampak pada 9 orang di Indonesia.