detikSulsel
Detik-detik Ariandi Tewas Ditembak Saat Minta Tetangga Tak Berisik
Ariandi tewas ditembak tetangganya, AH, menggunakan senapan angin setelah menegurnya karena berisik. Polisi menangkap pelaku yang berusaha melarikan diri.
Selasa, 20 Agu 2024 10:07 WIB