detikNews
Kemen PPMI Gagalkan Pengiriman 4 Calon Pekerja Migran Ilegal ke Turki
Kementerian PPMI berhasil menggagalkan pengiriman calon pekerja migran ilegal. Para pekerja migran ilegal itu akan dikirim ke Turki.
Minggu, 29 Des 2024 14:36 WIB