Sejumlah perkembangan kasus pembunuhan Brigadir J terus bergulir. Hari ini, Bareskrim juga telah memeriksa Kuat Maruf dan Baharada E menggunakan lie detector.
Bareskrim Polri hari ini menjadwalkan pemeriksaan terhadap Irjen Fedy Sambo terkait obstruction of justice dalam kasus pembunuhan berencana Brigadir Yosua.