detikNews
Kemenkes Bantah Faskes Kolaps, LaporCovid19 Kecewa
LaporCovid-19 mengaku kecewa terhadap cara komunikasi Kemenkes yang positif melulu. Padahal, menurutnya, Kemenkes harus menerima kenyataan ini.
Minggu, 04 Jul 2021 09:59 WIB