detikNews
KPK Amankan Uang Hampir Rp 1 Miliar Saat OTT Pejabat Basarnas
KPK melakukan OTT terhadap pejabat Basarnas terkait proyek pengadaan barang dan jasa. Pada saat OTT itu KPK mengamankan uang hampir Rp 1 miliar.
Rabu, 26 Jul 2023 20:29 WIB