detikBali
Dua TNI Penyerang Kantor Satpol PP Ngaku Terprovokasi
Dua anggota TNI terdakwa penyerangan Kantor Satpol PP Denpasar menyampaikan eksepsi, siang tadi. Mereka mengaku terprovokasi omongan anggota Satpol PP.
Rabu, 03 Apr 2024 18:00 WIB