detikSulsel
Minibus Tabrak Dump Truck di Gowa, 3 Orang Luka-luka Dilarikan ke RS
Minibus Toyota Avanza menabrak dump truck dari arah berlawan di Kabupaten Gowa, Sulawesi Selatan (Sulsel). Akibat kecelakaan itu, 3 orang mengalami luka-luka.
Kamis, 23 Nov 2023 10:51 WIB