detikNews
Waka DPR Apresiasi Penyitaan 1,2 Ton Narkoba, Dorong Sinergi Pemberantasan
Waka DPR Adies Kadir mengapresiasi langkah pemerintah dalam memberantas peredaran narkotika setelah aparat berhasil menyita 1,2 ton narkoba sepanjang Februari.
Jumat, 07 Mar 2025 19:46 WIB