Prilly Latuconsina kembali sebagai Risa di Danur: The Last Chapter. Ia menjaga karakter ini selama satu dekade, menolak tawaran horor lain demi kesetiaan.
Sebuah insiden kecelakaan terjadi di SD Cilincing, Jakut, saat mobil menabrak siswa. Polisi sudah di lokasi untuk menangani korban dan mengamankan sopir.
Wakil Wali Kota Bandung Erwin dan anggota DPRD Rendiana ditetapkan sebagai tersangka kasus dugaan korupsi. Pemkot pastikan layanan publik tetap normal.