detikTravel
Mudahkan Aksesibilitas Masyarakat, Wings Air Buka Rute Baru Luwuk-Palu
Wings Air kembali memperluas rute penerbangan mereka di wilayah Sulawesi Tengah dengan membuka rute baru Luwuk-Palu. Rute ini untuk mempermudah aksesibilitas.
Rabu, 06 Nov 2024 22:10 WIB