detikEdu
Kebugaran Jasmani: Pengertian, Bentuk, Unsur, dan Manfaat
Kebugaran jasmani adalah kesanggupan dan kemampuan tubuh melakukan kerja atau aktivitas yang dilakukan sehari-hari. Apa saja bentuk dan unsurnya?
Kamis, 01 Des 2022 18:20 WIB