detikTravel
Celaka, Turis Tewas Diserang Segerombolan Tawon di Depan Istri & Anak
Seorang turis, Sandeep Purohit, tewas setelah diserang tawon pembunuh saat berkunjung ke Suaka Burung Karnala. Penyebab kematiannya masih diselidiki.
Senin, 17 Feb 2025 20:31 WIB