Bagaimana bisa berharap situasi lebih baik jika tidak ada yang selaras antara mulut dan hati, terutama pada para pemangku kewajiban pengemban nasib rakyat.
Peraturan Menteri Keuangan no. 38 tahun 2023 tentang Pajak Pertambahan Nilai Atas Penyerahan Kendaraan Bermotor Listrik Berbasis Baterai Roda Empat telah hadir.
Gudang yang diduga tempat penimbunan BBM bersubsidi di Lubuklinggau meledak dan terbakar hebat. Damkar kesulitan memadamkan api karena api terus menyambar.