detikSulsel
Pria Pembunuh Wanita Mayatnya Dalam Koper di Pangkep Ditangkap di Kaltim!
Polisi menangkap pria inisial AR, pelaku pembunuhan wanita R yang mayatnya ditemukan dalam koper di Pangkep. Pelaku ditangkap di Kalimantan Timur.
Minggu, 18 Agu 2024 17:18 WIB