Pak Tarno, pesulap terkenal, kini berdagang di pinggir jalan. Meski viral, manajernya menegaskan ini murni keinginan Pak Tarno, bukan untuk mencari perhatian.
Menteri PKP Maruarar Sirait sedang merencanakan relokasi masyarakat dari kolong jembatan dan tol. Ia ingin merelokasi masyarakat tersebut ke Rusun Pasar Rumput.
Hidangan autentik Jepang bisa dinikmati di restoran Jepang yang ada di Karawang, Jawa Barat. Teppanyaki hingga sushi tradisional diracik segar oleh para chef.
Temukan tempat menarik bernuansa alam di Tangerang dan Tangerang Selatan. Dari Aviary Park hingga Nice Garden, nikmati pengalaman seru bersama keluarga!
Selain daging, bisa juga melengkapi hidangan tahun baru dengan sosis. Meskipun terlihat mudah dimasak, tetapi beberapa hal perlu diperhatikan saat memasaknya.