Hari Radio Sedunia diperingati setiap tahun pada 13 Februari. Di tahun 2025, Hari Radio Sedunia menyoroti peran radio dalam liputan tentang masalah iklim.
BMKG Makassar mengeluarkan peringatan dini tentang potensi bencana hidrometeorologi di Sulsel akibat cuaca ekstrem. Simak lpengertian dan angkah mitigasinya.
Pusat perbelanjaan yang berada di Zigong, China, mengalami kebakaran. Akibat dari peristiwa itu, enam orang dilaporkan tewas karena terjebak di dalam gedung.
Satu unit mobil tertimpa pohon tumbang di Jalan Mayor Kusmanto, Kecamatan Pasar Kliwon, Kota Solo. Pohon itu diduga tumbang karena sudah lapuk termakan usia.
Seorang balita berinisial MT (3) terbawa arus kali saat hujan deras di Limo, Cinere, Depok. Korban berhasil ditemukan tewas di Kali Sekertaris, Jakarta Barat.