detikFinance
Orang RI Makin Doyan Pakai Pinjol-Paylater, Gagal Bayar Juga Meningkat
Otoritas Jasa Keuangan (OJK) menyampaikan pembiayaan untuk pinjaman online (pinjol) dan buy now pay later (BNPL) masih menunjukkan pertumbuhan yang signifikan.
Senin, 02 Jun 2025 17:52 WIB