Jika sedang tak konsumsi daging, sajian mie ala restoran ini bisa jadi pilihan. Toppingnya tahu, beragam sayuran dengan bumbu gurih. Enak dimakan hangat.
Suun yang lembut mulur enak dibuat tumisan. Ditambah sedikit ayam, buncis dan cabe, bisa jadi lauk yang gurih pedas untuk nasi. Bahannya murah dan mudah dibuat.