Arsenal comeback untuk menang 2-1 melawan Everton. Namun, kemenangan ini tak cukup membawa mereka juara karena Manchester City menang lawan West Ham United.
Ganda campuran Dejan Ferdinansyah/Gloria Emanuelle Widjaja menang mudah di laga pertamanya di Swiss Open 2024. Dejan/Gloria berhak lolos ke babak 16 besar.
Manchester United ditahan 2-2 oleh Bournemouth dalam lanjutan Liga Inggris musim ini. Setan Merah tertinggal dua kali sebelum pulang membawa satu poin.